Bau Tak Sedap Tercium dalam Gerbong Kereta, Ternyata Ulah Penumpang Ini Penyebabnya

Bau Tak Sedap Tercium dalam Gerbong Kereta, Ternyata Ulah Penumpang Ini Penyebabnya


TRIBUNNEWS.COM - Mencium aroma tidak sedap saat tengah berada di transportasi umum tentu menimbulkan ketidaknyamanan.

Apalagi menyaksikan hal yang menjijikkan dengan aroma yang mengganggu.

Baca: Pascapensiun Terdengar Kabar Najwa Shihab Ditawari Jabatan Menteri

Inilah yang dialami para penumpang kereta Shanghai Metro.

Dilansir Grid.ID dari Shanghaiist, seorang pria di gerbong kereta Shanghai Metro tertangkap tengah melakukan aktivitas yang mencurigakan.

Pria ini kedapatan sedang memotong suatu benda beraroma tidak sedap.

Dengan menggunakan gunting, pria ini terus memotong benda itu sambil merundukkan kepalanya.

Hal ini menimbulkan ketidak nyamanan di antara penumpang lainnya.

Diketahui pria ini tengah memotong hati babi.

Tentu kejadian ini bukanlah hal yang biasa terjadi di gerbong kereta Metro.

Karena kereta Shanghai Metro secara terang-terangan melarang penumpangnya membawa sesuatu yang memiliki aroma menyengat.

Begitu pula dengan hati babi.

Tidak begitu jelas dari mana pria ini berasal.

Saat ditemukan, pria ini tampak bersama seorang wanita tua. 

Sepanjang perjalanan kereta menuju Wuhan, para penumpang juga mencium aroma bawang putih di gerbong mereka.

قالب وردپرس

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "Bau Tak Sedap Tercium dalam Gerbong Kereta, Ternyata Ulah Penumpang Ini Penyebabnya"

Posting Komentar