Kirab Budaya dan Ruwat Bumi 2017

Kirab Budaya dan Ruwat Bumi 2017

Suara.com - Warga Tionghoa dari wilayah Jabodetabek menggelar acara Jakarta Kirab Budaya dan Ruwat Bumi 2017 dengan menggotong toapekong di kawasan Glodok, Jakarta, Minggu (22/10/2017). Acara tersebut digelar untuk melestarikan budaya khususnya masyarakat Tionghoa dan ulang tahun Kongco Fat Cu Kung (Se Jit) yang dipercaya akan mendatangkan keberkahan, kemakmuran dan kesejahteraan bagi mereka yang merayakan dan menghadiri. Sedangkan "ruwat bumi" dimaksudkan sebagai upaya umat melakukan bersih-bersih diri dengan cara mencuci jalan dengan air, sehingga diharapkan kawasan Glodok bersih, indah dan menarik. [Suara.com/Kurniawan Mas'ud]

قالب وردپرس

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

0 Response to "Kirab Budaya dan Ruwat Bumi 2017"

Posting Komentar