Unik, 90 Persen Ibu Rumah Tangga di Dusun Ini Berprofesi Merajut

Unik, 90 Persen Ibu Rumah Tangga di Dusun Ini Berprofesi Merajut


TRIBUNNEWS.COM, BANTUL - Di sela kesibukan mengurus keluarga, sebagian ibu rumah tangga memiliki profesi sampingan.

Pekerjaan ini bisa untuk menambah pemasukan keluarga.

Dalam menjalankan pekerjaan sampingan ini, para ibu rumah tangga bisa bekerja sama dengan tetangga di lingkungan sekitarnya.

Baca: Kisah Hari-hari 7 Bersaudara yang 14 Tahun Tak Keluar Rumah karena Dikunci Ayah Mereka

Hal ini berpotensi menjadikan sebagian ibu-ibu memiliki pekerjaan sampingan yang sama.

Namun apa jadinya bila kesamaan pekerjaan sampingan itu cukup dominan?

Itulah yang terjadi di dukuh Nogosari di Bantul.

Siapa sangka, keberadaan pabrik yang bergerak di bidang fashionera 1990an menjadikan 90 persen ibu rumah tangga di Dusun Nogosari, Wukirsari, Imogiri, Bantul berprofesi sebagai pembuat kerajinan rajut.

Pabrik itu kini telah tutup, namun profesi dan keahlian merajut ini tetap ada.

Bahkan jumlahnya terus meningkat.

قالب وردپرس

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Unik, 90 Persen Ibu Rumah Tangga di Dusun Ini Berprofesi Merajut"

Posting Komentar